Image of Pembaharuan Dalam Islam
Sejarah Pemikiran Dan Gerakan

Text

Pembaharuan Dalam Islam Sejarah Pemikiran Dan Gerakan



Di IAIN terdapat suatu mata pelajaran yang dikenal dengan nama Aliran-aliran Modern dalam [slam. Mata pelajaran ini membahas pemikiran dan gerakan pembaharuan dalam Islam, yang
timbul di zaman yang lazim disebut Periode Modern dalam sejarah
Islam, yaitu semenjak permulaan abad kesembilan belas yang lalu.
Pemikiran dan gerakan pemhaharuàn dalam Islam perlu diketahui
nahasiswa IAIN agar mereka mempunyai bekal dalam menghadapi problema-problema yang timbul dalam masyarakat modern.
Kandungan buku mi pada dasarnya adalah kuliah-kuliah yang
diberikan di IAIN “SyarifHidayatullah” — Jakarta, dalam mata
pelajaran tersehut, ditambah dengan beberapa uraian serta perbaikan dan perobahan di sana-sini. Yang dapat tercakup dalamnya hanyalah pembaharuan di tiga negara Islam, yaitu Mesir, Turki dan India — Pakistan. Waktu yang ditentukan tidak mengizinkan peninjauan ke dunia Islam lain. Dalam garis besarnya pemikiran dangerakan pembaharuan yang timbul dan terjadi di tiga negara ini tidak banyak berbeda dengan apa yang terdapat di negara-negara
Islam lain.
Karena isi buku ini merupakan kuliah, maka Ia ditunjukan
terutama untuk keperluan universitas. Tetapi sungguhpun demikian, karena literatur dalam bahasa Indonesia mengenai pembaharuan dalam Islam sedikit sekali, mungkin huku ini ada juga faedahnya bagi pembaca di luar lingkungan universitas. dalam pada itu perlu ditegaskan bahwa karena yang terkumpul dalam buku ini pada dasarnya adalah kuliah-kuliah,


Ketersediaan

PU01198297.7 NAS pMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
297.7 NAS p
Penerbit Bulan Bintang : .,
Deskripsi Fisik
212+14x21cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
297.7
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this